Doha – Kabar buruk untuk Timnas Brasil. Gabriel Jesus dan Alex Telles dipastikan absen di sisa laga Piala Dunia 2022. Duh!Jesus dan Telles sama-sama jadi starter saat Brasil menghadapi Kamerun di laga terakhir Grup G, Sabtu (3/12/2022) dini hari WIB.Sayangnya, Jesus dan Telles tidak bisa menuntaskan pertandingan karena cedera. Telles ditarik duluan pada menit ke-54, […]
Tag: Agen Bola 88 Terpercaya Indonesia
Tata Martino Tinggalkan Meksiko Usai Tersingkir di Piala Dunia 2022
Lusail – Gerardo ‘Tata’ Martino tak lagi melatih Meksiko usai tersingkir di fase grup Piala Dunia 2022. Pelatih asal Argentina itu mengaku gagal membawa El Tri berprestasi.Langkah Meksiko terhenti usai hanya finis ketiga di klasemen akhir Grup C dengan empat poin, kalah selisih gol atas Polandia yang finis di posisi runner-up dengan poin yang sama. […]
Segel Tiket 16 Besar Piala Dunia 2022, Timnas Brasil Dinilai Belum Berada di Level Terbaik : infopd2022.com Bola
DOHA – Timnas Brasil sudah menyegel tiket 16 besar Piala Dunia 2022. Meski begitu, legenda Manchester United, Gary Neville, menilai Brasil belum berada di level terbaiknya. Ya, Timnas Brasil memastikan diri lolos ke babak 16 besar Piala Dunia 2022 usai menang atas Swiss di matchday kedua Grup G Piala Dunia 2022. Namun, laga berakhir dengan […]
Klasemen Piala Dunia 2022: Kanada Tersingkir, Susul Qatar
infopd2022.com – Kanada menjadi tim kedua yang tersingkir setelah Qatar. Kedua tim itu nihil poin di klasemen Piala Dunia 2022. Kanada sudah dipastikan tersingkir seusai menelan kekalahan dari Kroasia dalam matchday kedua penyisihan Grup F Piala Dunia 2022. Pertandingan Kroasia vs Kanada yang berakhir dengan skor 4-1 untuk kemenangan Vatreni sudah rampung bergulir di Stadion […]
Messi dan Ronaldo Ukir Sejarah Berbeda di Piala Dunia 2022
Jakarta, infopd2022.com — Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo sama-sama mengukir sejarah baru di Piala Dunia 2022. Messi sejauh ini unggul dalam urusan assist, sementara Ronaldo soal mencetak gol. Messi sendiri mencetak satu gol dan satu assist saat Argentina menang 2-0 atas Meksiko pada matchday kedua Grup C Piala Dunia 2022 di Stadion Lusail , Minggu (28/11) dini hari […]
Banyak Kejutan di Piala Dunia 2022, Bagaimana Potensi Big Match di 16 Besar?
Peluang Belanda bertemu Inggris di babak 16 besar memang sangat kecil. Namun, hal itu bukan tidak mungkin bisa terjadi. Mengingat di sepanjang babak penyisihan Piala Dunia 2022 sejauh ini banyak sekali terjadi kejutan yang tak terduga. Argentina, misalnya. Tidak ada yang menyangka Tim Tango digulung Arab Saudi di matchday pertama Grup C Piala Dunia 2022. […]
Daftar Kapasitas Stadion Venue Piala Dunia 2022 Qatar
5. Education City Stadium Selain Stadion Ahmed bin Ali, ada juga Stadion Education City di kota Al Rayyan yang digunakan sebagai venue Piala Dunia 2022. Stadion ini dibangun secara khusus untuk penyelenggaraan Piala Dunia 2022. Dimulai pada 2016, Stadion Education City resmi dibuka pada Februari 2020 dengan kapasitas 44,667 penonton. 6. Khalifa Internasional Stadium Khalifa Internasional […]
Alejandro Garnacho Gagal Masuk Skuat Piala Dunia 2022 Argentina Karena Masalah Indisipliner? – infopd2022.com
Alejandro Garnacho Gagal Masuk Skuat Piala Dunia 2022 Argentina Karena Masalah Indisipliner? infopd2022.com
Wayne Rooney Yakin Harry Maguire Bisa Buktikan Diri di Piala Dunia 2022
Rooney menilai Maguire tampil cukup bagus saat memperkuat Timnas Inggris. Namun, dia yakin kalau Casemiro bisa membantu Maguire kembali ke performa terbaiknya. “Saya pikir Harry Maguire akan menjalani turnamen besar lainnya. Dia tampil lebih baik untuk Inggris daripada untuk United. Saya pikir dia akan setuju dan selama beberapa tahun terakhir United telah kesulitan,” tulisnya di […]
Foto: Mengenal Sosok Wasit Wanita yang Bertugas di Piala Dunia 2022
19 Nov 2022, 11:17 WIBDiperbarui 19 Nov 2022, 10:49 WIBDalam pertandingan sepak bola pastinya akan dipimpin oleh wasit sebagai pengadil di lapangan. Jika biasanya sering kita lihat wasit yang memimpin adalah pria maka sejarah baru akan tercipta di Piala Dunia 2022 Qatar karena akan ada wasit wanita yang siap beraksi. Berikut sosok mereka.Photographer: Muhammad Iqbal […]