Manchester – Manchester United dikabarkan mengincar dua penyerang Belanda, di tengah-tengah pesta Piala Dunia 2022. Mereka adalah Cody Gakpo dan Memphis Depay!Manchester United sudah putus kontrak dengan Cristiano Ronaldo. CR7 masih terikat kontrak sampai musim panas 2023, namun aksi cuap-cuapnya di TalkTV yang menyerang klub tidak dapat ditolerir.Dilansir dari Mirror, Manchester United kini harus berburu […]
Tag: sportsbook
[HOAKS] Suporter Ukraina Ditahan karena Coretan Nazi di Piala Dunia 2022
hoaks! Berdasarkan verifikasi infopd2022.com sejauh ini, informasi ini tidak benar. infopd2022.com – Beredar informasi bahwa suporter sepak bola Ukraina ditangkap karena mencoret dan menggambari maskot Piala Dunia 2022 di Qatar. Disebutkan, mereka menulis salam Nazi di tempat umum dan menggambar kumis Hitler pada La’eeb, maskot negara tuan rumah. Berdasarkan penelusuran Tim Cek Fakta infopd2022.com, narasi […]
Cukup Sudah soal ‘OneLove’, Saatnya Fokus ke Piala Dunia
Doha – Louis van Gaal tidak mau lagi memperdebatkan soal Kampanye OneLove di Piala Dunia 2022. Dia lebih ingin fokus memenangi laga.Sebelum Piala Dunia di Qatar mulai, ramai diperbincangkan soal kampanye tersebut yang memperjuang kesamaan hak Kaum LGBT di ajang tersebut.Sebab dengan Piala Dunia dihelat di Qatar, maka ruang gerak kaum LGBT menjadi terbatas dan […]
Profil Timnas Brasil di Piala Dunia 2022: Tim Samba Favorit Juara
Makassar – Brasil jadi salah satu tim favorit juara di setiap gelaran Piala Dunia, termasuk Piala Dunia 2022 di Qatar. Brasil adalah negara tersukses dalam turnamen ini dengan 5 trofi.Tim Samba juga menjadi peserta setia dalam turnamen empat tahunan ini. Total mereka telah terlibat dalam 22 edisi Piala Dunia.Pada Piala Dunia 1958, Brasil sukses meraih […]
Penasaran Taktik Senegal Tanpa Sadio Mane di Piala Dunia 2022 – infopd2022.com
Penasaran Taktik Senegal Tanpa Sadio Mane di Piala Dunia 2022 infopd2022.com
Link Live Streaming Piala Dunia 2022: Qatar vs Ekuador
Jakarta – Ajang terbesar sepakbola sejagat Piala Dunia 2022 segera dimulai. Duel Qatar menghadapi Ekuador jadi laga pembuka. Berikut link live streaming Qatar vs Ekuador.Bergulirnya Piala Dunia 2022 bakal ditandai oleh acara upacara pembukaan yang Stadion Al Bayt, Doha, Minggu (20/11/2022) pukul 21.30 WIB. Setelahnya, laga pembuka akan dihelat antara Qatar vs Ekuador di tempat […]
Profil Timnas Polandia di Piala Dunia 2022: Bertumpu pada Lewandowski
Jakarta, infopd2022.com — Polandia siap menjadi kuda hitam di Piala Dunia 2022. Berikut profil timnas Polandia di Piala Dunia 2022. Polandia pertama kali ikut Piala Dunia pada 1938. Sempat puasa sebagai peserta Piala Dunia selama 36 tahun, Polandia kembali lolos pada 1974 dan langsung meraih tempat ketiga. Di era 70-an sampai 80-an adalah era keemasan […]
5 Pelatih Termuda akan Adu Taktik di Piala Dunia 2022
Jagat sepak bola dalam waktu dekat akan disibukkan dengan kejuaraan Piala Dunia 2022 di Qatar. Sebanyak 32 tim akan bertarung untuk menjadi yang terbaik di ajang empat tahunan tersebut.Mengingat besarnya tekanan dan gengsi di Piala Dunia kali ini, sejumlah negara memutuskan untuk menggunakan jasa pelatih tua yang memiliki segudang pengalaman. Namun, tidak sedikit juga tim […]
Jadwal Timnas Indonesia U-20 di ‘Piala Dunia Mini’
Jakarta – Timnas Indonesia U-20 dijadwalkan mengikuti ‘Piala Dunia Mini’ di Murcia, Spanyol. Ada Prancis U-20 dan Slovakia U-20 yang bakal dihadapi.’Costa Calida Region de Murcia Football Week’, demikian nama resmi turnamen yang digelar pada 14-22 November 2022 tersebut. Panitia menyebutnya sebagai “Mundialito”, bahasa Spanyol yang bisa dimaknai sebagai Piala Dunia kecil.Bukan sekadar nama karena […]
Piala Dunia dalam Catatan Sejarah
Rabu, 9 November 2022 – 06:46 WIB VIVA Bola – 11 hari lagi, Piala Dunia 2022 digelar. Sebanyak 32 negara peserta tempur untuk menjadi yang terbaik tahun ini.Dimulai 20 November berakhir 18 Desember mendatang. Menarik dinanti aksi para negara peserta di Qatar nanti. Sejauh ini sudah 21 kali Piala Dunia digelar. Pertama dilangsungkan pada 1930 di Uruguay. Seperti apa […]